January 20, 2024, oleh: superadmin
[Kegiatan PSDM]

Program Studi Doktor Manajemen (PSDM) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) menyelenggarakan Ujian Tertutup Sidang Penilaian Naskah Disertasi atas nama R. Fatchul Hilal dengan judul “Anteseden dan Konsekuensi dari Ethical Interaction Capability (Studi Kasus di Perguruan Tinggi Swasta Yogyakarta”. Kegiatan ini dilangsungkan diruang Sidang Direktur Program Pascasarjana pada Jumat (19/01/24)

Dihadiri dan diuji oleh Dr. Zuly Qodir, M.Ag (Ketua Sidang) ; Prof. Dr. Nano Prawoto, SE., M.Si (Promotor) ; Dr. Ika Nurul Qamari, SE., M.Si (Co-Promotor I) ; Dr. Rr. Sri Handari, SE., M.Si (Co-Promotor II) ; Dr. Udin, M.M (Penguji Internal) ; Prof. Dr. Muafi, SE., M.Si. (Penguji Eksternal) ; dan Staff Program Studi Doktor Manajemen UMY.